Namun kandang Liverpool, Anfield, punya magis lain ketika harus menjamu para raksasa Liga Inggris musim ini. Bahkan Manchester United menyerah 3-1dan Chelsea kalah 2-0 sehingga harus pulang dengan tangan hampa ketika menyambangi markas The Reds.
Berbicara menyoal skuad yang akan diturunkan Dalgish, Liverpool harus rela tak lagi diperkuat kapten Steven Gerrard yang harus absen hingga akhir musim lantaran mengalami cedera. The Reds hanya dapat berharap kepada Dirk Kuyt, Luis Suarez dan Andy Carroll yang saling bahu membahu untuk mempersembahkan gol untuk Liverpool.
The Citizen datang ke Anfield dengan rasa percaya diri tinggi usai pekan lalu mampu menghajar Sunderland 5-0. Dengan mengandalkan Yaya Toure dan David Silva sebagai jendral di lapangan tengah skuad asuhan Roberto Mancini mampu menghasilkan banyak peluang untuk mencetak gol.
Selain unggul di lini tengah City juga memiliki banyak pilihan untuk mengisi lini depan. Sudah pasti satu tempat akan diisi Carlos Tevez sebagai ujung tombak, untuk mencari pendamping yang cocok Mancini dapat memilih Mario Balotelli ataupun Edin Dzeko untuk laga nanti.
Hasil pertemuan pertama kedua tim di City of Manchester Stadium, klub kaya raya sukses membungkan The Reds dengan skor telak 3-0. Modal kemenangan di kandang nantinya coba diulang kembali oleh Mancini demi mempertahankan posisi tiga besar dan untuk memastikan satu tempat di ajang Eropa musim depan.
Head to head Liverpool vs Manchester City:
24 Agu 2010 (EPL) Manchester City 3 – 0 Liverpool
21 Feb 2010 (EPL) Manchester City 0 – 0 Liverpool
21 Nov 2009 (EPL) Liverpool 2 – 2 Manchester City
23 Feb 2009 (EPL) Liverpool 1 – 1 Manchester City
05 Okt 2008 (EPL) Manchester City 2 – 3 Liverpool
Lima pertandingan terakhir Liverpool:
02 Apr 2011 (EPL) West Bromwich 2 – 1 Liverpool
20 Mar 2011 (EPL) Sunderland 0 – 2 Liverpool
18 Mar 2011 (LE) Liverpool 0 – 0 Braga
11 Mar 2011 (LE) Braga 1 – 0 Liverpool
06 Mar 2011 (EPL) Liverpool 3 – 1 Manchester United
Lima pertandingan terakhir Manchester City:
03 Apr 2011 (EPL) Manchester City 5 – 0 Sunderland
20 Mar 2011 (EPL) Chelsea 2 – 0 Manchester City
18 Mar 2011 (LE) Manchester City 1 – 0 Dynamo Kiev
13 Mar 2011 (FA) Manchester City 1 – 0 Reading
11 Mar 2011 (LE) Dynamo Kiev 2 – 0 Manchester City
24 Agu 2010 (EPL) Manchester City 3 – 0 Liverpool
21 Feb 2010 (EPL) Manchester City 0 – 0 Liverpool
21 Nov 2009 (EPL) Liverpool 2 – 2 Manchester City
23 Feb 2009 (EPL) Liverpool 1 – 1 Manchester City
05 Okt 2008 (EPL) Manchester City 2 – 3 Liverpool
Lima pertandingan terakhir Liverpool:
02 Apr 2011 (EPL) West Bromwich 2 – 1 Liverpool
20 Mar 2011 (EPL) Sunderland 0 – 2 Liverpool
18 Mar 2011 (LE) Liverpool 0 – 0 Braga
11 Mar 2011 (LE) Braga 1 – 0 Liverpool
06 Mar 2011 (EPL) Liverpool 3 – 1 Manchester United
Lima pertandingan terakhir Manchester City:
03 Apr 2011 (EPL) Manchester City 5 – 0 Sunderland
20 Mar 2011 (EPL) Chelsea 2 – 0 Manchester City
18 Mar 2011 (LE) Manchester City 1 – 0 Dynamo Kiev
13 Mar 2011 (FA) Manchester City 1 – 0 Reading
11 Mar 2011 (LE) Dynamo Kiev 2 – 0 Manchester City
0 komentar:
Post a Comment